LongTailPro 7 Hari
longtailpro adalah alat untuk melakukan penelitian kata kunci yang memungkinkan anda dengan mudah untuk melihat kata kunci mana yang berpotensi untuk mengembangkan bisnis anda, yang tentunya kata kunci tersebut adalah istilah atau frase yang sering dicari orang di internet.
dengan tools ini kita akan mampu mengetahui kata kunci yang sedang populer dicari dan volume pencarian yang memungkinkan anda untuk memastikan ada audiens yang melihat sebelum anda menuliskan sebuah artikel atau mengoptimasi kata kunci tersebut. hal ini membuat aplikasi reseach keyword merupakan tools yang sangat berharga untuk dimiliki oleh anda seorang internet marketer sebelum menerbitkan sebuah konten pada website dan blog.
salah satu fitur khusus dari long tail pro adalah kemampuan untuk menegaskan analisis kompetitor untuk kata kunci tertentu. ini akan membantu anda dengan cepat memutuskan apakah ada kesempatan untuk membuat konten anda tampil pada mesin pencari dimana orang bisa menemukan konten tersebut atau sebaliknya.
long tail pro telah dibuat untuk membatu marketer afiliasi atau populer dengan sebutan affiliate marketer dan pembangun website niche yang bertujuan untuk mendapatkan uang secara online dengan mencari kata kunci yang menguntungkan dari niche yang memiliki kompetisi rendah. namun, siapapun yang mempublikasikan konten online yang bertujuan untuk mendapatkan pengunjung dari mesin pencari seperti google dan yahoo bisa mendapatkan keuntungan dari menggunakan software seo ini.
beberapa jenis website dan penerbit online yang bisa mendapatkan keuntungan dari software resesarch keyword ini adalah meliputi:
blogger
pemilik toko online
affiliate marketer
website adsense publisher
pembuat website niche
konten marketer
seos
jika anda mempublikasikan konten online dengan tujuan untuk mendapatkan traffic gratis dari mesin pencari, alat penelitian kata kunci seperti long tail pro ini benar-benar bisa membantu anda untuk menyelesaikan masalah tersebut dan mendapatkan uang lebih banyak.
faq===
a : berapa lama proses pembuatan
b : hanya butuh waktu 2 x 24 jam
a : apakah yang diberikan
b : akun premium
a : apakah ada garansi produk ini
b : garansi 7 hari
User Reviews
Only logged in customers who have purchased this product may leave a review.
There are no reviews yet.